Conference of Internasional Islamic Economics for Agromaritime Development
Pusat Studi Bisnis dan Ekonomi Syariah (CIBEST) IPB University bekerja sama dengan Departemen Ilmu Ekonomi Syariah, Fakultas Ekonomi dan Manajemen, mengadakan konferensi internasional bertajuk ‘Islamic Economics for Agromaritime Development’. Acara ini diikuti oleh lebih dari 130 peserta yang berasal dari berbagai institusi, baik dari dalam …